Skip to main content
Berita Kegiatan

MENGHADIRI SILATURAHMI PJ GUBENUR LAMPUNG DAN PERESMIAN RUTE PENERBANGAN JAKARTA (HLP) – WAY KANAN (WTX)

Dibaca: 0 Oleh 12 Feb 2025Tidak ada komentar
Badan Narkotika Nasional
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Kepala BNN Kabupaten Way Kanan AKBP. Iedwan Mahpi, S.H.,M.H melalui Kasubbag Umum Nopizan Putra, S.Sos.,M.M menghadiri Undangan Silaturahmi PJ Gunenur lampung dan Peresmian Rute Penerbangan Jakarta (HLP) – Way Kanan (WTX) di Bandar Udara Gatot Soebroto. Kegiatan dihadiri langsung oleh PJ. Gubernur Lampung Dr. Drs. Samsudin, S.H., M.H., M.Pd Bupati Kabupaten Way Kanan H. Raden Adipati Surya, S.H.,M.M Anggota DPRD Provinsi Lampung, Forkopimda, Instansi Vertikal, dan SKPD Kabupaten Way Kanan.

Kegiatan dibuka langsung oleh Bupati Way Kanan H. Raden Adipati Surya, S.H.,M.M, dilanjutkan sambutan dari PJ. Gubernur Lampung Dr. Drs. Samsudin, S.H., M.H., M.Pd di dalam sambutanya PJ. Gubernur Lampung mengucapkan selamat atas dibukanya rute penerbangan pertama dari Way Kanan (WTX) menuju Jakarta (HPL) dan semoga dengan adanya rute penerbangan ini bisa lebih bermanfaat untuk seluruh masyarakat.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel